Keseruan Hari Ketiga Kegiatan Matsama Peserta Didik Baru MTsN 1 Tulungagung
Matsama Ditutup, Diakhiri Pentas Seni dan Apresiasi kepada para Juara

By Fatima Tuz Zahro 18 Jul 2025, 08:38:32 WIB Program Madrasah
Keseruan Hari Ketiga Kegiatan Matsama Peserta Didik Baru MTsN 1 Tulungagung

Gambar : Matsama Day 3 (foto : humas)


MTsN SATU - Hari terakhir pelaksanaan Matsama (Masa Taaruf Siswa Madrasah), Kamis (16/07/2025),  terkesan heboh dan seru banget, Loh! Mau tahu kehebohan dan serunya Matsama? MTsN SATU- Penampilan seru disuguhkan siswa kelas 7 dalam acara pentas seni (pensi) Matsama dan apresiasi siswa. Mulai dari menyanyi, menari, yel-yel hingga drama. Bahkan, ada kelas yang tampil mengenakan pakaian dari daur ulang koran. Sangat kreatif bukan? Tak ketinggalan, madrasah juga memberikan  apresiasi kepada para peraih juara yel-yel dan pensi. "Penutupan Matsama sudah dilakukan.Semua kegiatan lancar,"kata Nur Chusnah, Ketua Matsama (hms).




Write a Facebook Comment

Komentar dari Facebook

View all comments

Write a comment